OSI (open system
interconnection) terdiri dari 7 laapisan , mulai lapisan fisik sampai
dengan aplikasi.
Model referensi ini tidak hanya berguna untuk produk-produk
LAN saja, tapi dalam membangun jaringan internet sekalipun saaangat diperlukan.
Model Layer OSI dibagi dalam dua group: “upper layer” dan “lower layer”.
“Upper layer” fokus pada applikasi pengguna dan bagaimana file
direpresentasikan di komputer. Untuk Network Engineer, bagian utama yang
menjadi perhatiannya adalah pada “lower layer”. Lower layer adalah intisari
komunikasi data melalui jaringan aktual.
7 lapisan OSI layer dan protokolnya
1 Fisik protokolnya adalah :
- Ethernet
-FDDI
-ISDN
-ATM
2.
Data link protokolnya adalah :
-PP(point to point protocol) protokol untuk
point to pointz
-SLIP(Serial Line Internet
Protocol)Protokol dengan menggunakan sambungan serial
3.
Network protokolnya adalah :
-IP(Iternet protocol) protokol untuk
menerapkan routing
-RIP(Routing Information Protocol) protokol
untuk memilih routing
-ARP(Address Resollution protocol) protokol
untuk mendapatkan informasi hardware
dari alamat IP.
-RARP(reverse
ARP) untuk mendapatkan informasi alamat IP dari hardware .
4. Transpor
protokolny adalah :
-TCP(Tranmission
Control Protocol) protokol pertukaran data berorientasi (connection oriented)
-UDP(User
Datagram Protocol) protokol pertukaran data non orientasi (connectionless).
5. Sesi
protokolnya adalah :
-NETBIOS(network
basic input output system) BIOS jaringan setandar.
RPC(remote
prosedure Call) Prosedur pemanggilan jarak jauh...
-socket input-output
untuk jaringan jenis BSD-UNIK.
6. Presentasi
protokolnya adalah :
-SMTP(simple
mail transfer protocol) protokol untuk pertukaran e-mail
-SNMP(single network management protocol)
untuk memanajemen jaringan
-telnet protokol untuk akses jarak jauh
-TFTP(trivial FTP) protokol untun
mentransfer file.
7. Alikasi
protokolnya adalah :
-DHCP(dynamic
host configuration protocol) protokol untuk distribusi alamat IP pada jaringan
dengan jumlah alamat IP yang terbataas.
-DNS(domain
name server) database nama domain
mesin dengan alamat IP.
-FTP(file
transfer protocol) protokol untuk tranfeer file.
-HTTP(hiper-text
tranfer protocol) protokol untuk tranfeer file HTML dari web.
-MIME(multipurpost
internet mail extention) protokol untuk mengirim file binery dalam bentuk teks.
-POP(post
office protocol) protokol untuk mengambil mail
dario server.
-SMB(server massage block) protokol
untuk tranfer berbagai server file DOS dan Windows
terimakasih atas kunjungan semoga materi diatas dapat berguna bagi yang membaca...
0 komentar:
Posting Komentar